Detail MAKE OVER Powerstay Suede Blush - Cream Blush, Blush On Make Over
MAKE OVER Powerstay Suede Blush adalah palet cream blush yang terdiri atas dua warna (warna terang dan gelap), dengan tekstur creamy, pigmentasi yang intens, dan dapat bertahan hingga 14 jam. Kedua warna blush telah didesain agar dapat dikreasikan sesuai dengan kebutuhan, dapat dikombinasikan sebagai ombre, mixed-colors, ataupun digunakan masing-masing. Teknik ombre dapat memberikan hasil gradasi yang dapat menonjolkan bagian pipi sesuai dengan kebutuhan, menawarkan hasil multidimensi pada pipi.
Produk ini di design dengan Dual Color complex sehingga dapat menghasilkan warna yang intens dengan stain-effect yang membuat warna blush lebih tahan lama. Diformulasikan untuk memberikan hasil akhir suede yang tidak patchy dan nyaman digunakan setelah liquid complexion, menawarkan personalized color & intensity, blendable, buildable, memberikan hasil yang membaur seamlessly pada pipi, serta formula yang telah diakui oleh MUA*. Tersedia dalam 2 varian warna yang dapat digunakan untuk semua skin tones dengan design packaging yang spesial.
How To Use: Terdapat dua teknik ombre yang dapat diaplikasikan dari kedua warna blush: 1. Teknik pertama untuk memberikan efek wajah yang terlihat lebih tirus. Diperoleh dengan penggunaan warna gelap pada bagian belakang pipi mendekati telinga dan warna terang pada bagian depan pipi mendekati hidung (apple of the cheek). 2. Teknik kedua untuk memberikan efek pipi yang lebih lebar. Diperoleh dengan penggunaan warna terang pada bagian belakang pipi mendekati telinga dan warna gelap pada bagian depan pipi mendekati hidung (apple of the cheek).
Cara Penggunaan : 1. Aplikasikan menggunakan beauty tools (Contoh : Beauty sponge) dan ratakan. 2. Tambahkan layer sesuai keinginan. Layer warna secara terpisah untuk tampilan multidimensional. 3. Buat versi blush personalmu!