Hydration serum berguna sebagai primer untuk mempersiapkan kulit sebelum makeup dengan memberikan efek mencerahkan dan mengencangkan. Aplikasi makeup pasca aplikasi hydration serum lebih intens dan awet. Dibuat dengan formula water-base, serum ini cepat meresap pada kulit dan melembapkan kulit
Mengandung: ~aloe vera sebagai moisturizer dan anti iritan ~pro vitamin B5 sebagai moisturizer ~vitamin E sebagai antioksidan