Detail LEM AVIAN NON SAG 2 KOMPONEN 400 GRAM X 2 KLG
Avian Non-Sag Epoxy Avian Non-Sag Epoxy adalah lem epoxy 2 komponen yang mengandung filler sehingga dapat digunakan sebagai dempul. Produk ini diformulasikan khusus untuk perbaikan kapal kayu maupun besi. Avian Non-Sag Epoxy sangat sesuai untuk digunakan sebagai perekat untuk menutup retakan atau kerusakan, baik dalam keadaan lembab maupun basah. Kegunaan dan keistimewaan Tidak mudah menetes pada applikasi dengan ketebalan maksimal 1 cm Mudah diaplikasi pada permukaan vertikal dan overhead, serta mudah dibentuk terutama pada bagian sudut. Bisa diaplikasi pada permukaan yang basah / lembab Tahan terhadap air & bahan kimia tertentu termasuk minyak, gasoline, beberapa asam & alkali Data Teknis A - Resin B - Hardener Penampilan : pasta pasta Warna : krem muda coklat Kekentalan 30°C : min 3000 Poise min 3000 Poise Berat Jenis 30°C : ± 1.9 kg/lt ± 1.8 kg/lt Kadar Padat : 98 - 100% 98 - 100% Ratio Pencampuran : A : B = 1 : 1 volume ( bagian) Pengencer : tanpa pengencer Umur Campuran 30°C : ± 30 menit Waktu Kering permukaan : ± 30 menit keras : 1 - 1.5 jam sempurna : ± 24 jam Cara Aplikasi : kapi Daya Sebar Teoritis : 5 - 8 m2/kg per lapis, tergantung porositas permukaan & ketebalan film Persiapan Permukaan Bersihkan permukaan yang akan diapplikasi dari debu, kotoran, minyak atau material yang mudah terkelupas
Cara Penggunaan Campur secukupnya Avian NON-Sag Epoxy Resin dan Hardener dengan perbandingan 1 : 1 bagian Aduk hingga rata Applikasi campuran Avian NON-Sag dengan kapi secara merata pada permukaan dan rekatkan. Bersihkan kelebihan lem selagi campuran basah. Habiskan campuran Avian NON-Sag dalam 30 menit setelah pencampuran untuk mempermudah applikasi Biarkan kering keras min 4 jam sebelum diamplas & permukaan siap diapplikasi selanjutnya Hindari penanganan secara kasar sebelum kering sempurna +/- 24 jam/ overnight Persiapan Peralatan Segera cuci peralatan dengan Thinner Cuci, Thinner A, A Spesial atau yang sejenis
Cara Simpan dan Penangannya Simpan dalam wadah tertutup ditempat sejuk & kering Jauhkan dari sumber panas, percikan & nyala api. Dilarang merokok selama memakai bahan ini Usahakan area penyimpanan & selama applikasi lem, ruangan berventilasi cukup baik Jauhkan dari jangkauan anak - anak. Masa simpan : 3 tahun dari tanggal pembuatan, dalam wadah asli & tertutup
TAMBAHKAN LINK DUS+BUBBLE UNTUK KEAMANAN BARANG ANDA. BILA TIDAK MEMBELI EXTRA DUS+ BUBBLE ADA KEBOCORAN, TIDAK AKAN KAMI GANTI!
UNTUK GARANSI , HARAP VIDEO UNBOXING SEBELUM MEMBUKA PAKET AWAL SEBAGAI BUKTI. TIDAK MENERIMA VIDEO UNBOXING YANG SUDAH DIBUKA DAN DIBOXING LAGI! KARENA KAMI ADA TANDA SENDIRI DISETIAP PAKET KAMI. THANKS