Membantu mempertahankan pola menyusu yang telah terbentuk sehingga mudah untuk beralih dari menyusu melalui payudara ibu ke penggunaan botol dan kembali menyusu melalui payudara ibu. Dot yang lembut dan fleksibel membantu bayi menyusu dengan nyaman.
Dot peristaltik NaturalWave® mendukung gerakan lidah bayi yang menyerupai alunan gelombang seperti saat menyusu langsung pada payudara ibu, sehingga bayi dapat melanjutkan pola mengisap alami saat menyusu melalui payudara ibu dan mempertahankan pola menyusu yang telah terbentuk