Detail lampu bohlam sensor gerak 5W MITSUYAMA MS-L1305
PERHATIAN! TOLONG DIBACA CARA BEKERJA BOHLAM INI SEBELUM MEMBELI:
BOHLAM INI MENGGUNAKAN 2 SENSOR YAITU SENSOR CAHAYA DAN SENSOR BAYANGAN (GERAKAN). UNTUK BOHLAM INI BEKERJA DENGAN NORMAL, PASTIKAN TIDAK ADA CAHAYA SEKITAR BOHLAM YANG MENGGANGGU SENSOR CAHAYA INI, JIKA ADA CAHAYA SEKITAR BOHLAM TIDAK AKAN MENYALA.
KETIKA KONDISI SEKITAR SENSOR BOHLAM SUDAH GELAP, SENSOR BAYANGAN (GERAKAN) AKAN BEKERJA DAN MENDETEKSI GERAKAN YANG ADA DI SEKITAR BOHLAM INI (SEKITAR 2-3 METER RADIUS) DAN BOHLAM AKAN MENYALA. JIKA DALAM 20 DETIK TIDAK TERDETEKSI GERAKAN DI AREA SENSOR, DIA AKAN KEMBALI MATI UNTUK PENGHEMATAN LISTRIK
-Bohlam LED putih sensor gerak Mitsuyama 5 watt, sangat terang, hemat listrik dan ramah lingkungan -Bohlam ini akan menyala hanya dengan berjalan dibawah sensor bohlam dan mati pada saat anda meninggalkan jangkauan sensor tersebut -Bohlam untuk generasi baru yang menggunakan LED dan tidak gampang pecah -Bohlam dilengkapi dengan daya sama seperti 40W!! -Menggunakan AC fitting tipe E27, sama dengan sebagian besar penggunaan fitting bohlam di seluruh Indonesia -Bohlam putih sensor gerak bagus untuk pencahayaan di kamar mandi, gudang, ruang tamu, dll -Kualitas terbaik
BARANG DAPAT DIKEMBALIKAN JIKA BARANG YANG KAMI KIRIM TIDAK SESUAI DENGAN GAMBAR YANG TERTERA......!!!!!!