Lactacyd Baby adalah sabun cair khusus bayi dengan kandungan lactoserum dan lactic acid dari ekstrak susu , serta pelembab kulit yang merawat kulit kering .
Lactacyd memiliki pH yang sesuai dengan kondisi alami kulit normal sehingga menjaga kulit bayi dari bakteri merugikan , Formulanya telah teruji secara dematologi dapat digunakan setiap hari .
Manfaat: Membersihkan dan merawat bayi serta menjaganya agar tetap bersih dan sehat Berguna untuk merawat bayi yang terkena iritasi ringan dan ruam popok
# LACTACYD GENTLE CARE ( BIRU ) merupakan kemasan baru dari Lactacyd Baby Liquid Soap, dengan kualitas yang sama.
Diformulasikan khusus untuk kulit sensitive, dapat mencegah serta mengobati ruam pada kulit si kecil.
- Hypoallergenic - PH Balanced - With Lactoserum & Milk Extract - Mencegah Dan Mengobati Iritasi Pada Kulit Sensitive - Aman Digunakan Sejak Baby Newborn - Dapat membersihkan seluruh tubuh hingga rambut - Tidak pedih di mata
Manfaat: - Membersihkan dan melembutkan kulit si kecil - Dapat digunakan pada bayi sejak usia new born - Lembut digunakan pada seluruh tubuh dari kepala hingga ke kaki - Dapat digunakan sebagai shampoo; tidak pedih di mata! - Untuk hasil yang optimal, disarankan untuk digunakan setiap hari