1. Membantu mengurangi tekanan darah yang berguna untuk mencegah terjadinya serangan jantung dan membantu fungsi ginjal 2. Membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mencegah penyakit kanker 3. Membantu mengeluarkan racun dalam organ pencernaan, mengendalikan gula darah, menurunkan kolesterol, menjaga berat badan, bahkan mencegah kanker usus 4. Kandungan gula yang alami pada kurma sehingga aman untuk dikonsumsi penderita diabetes 5. Membantu pertumbuhan tulang Buat akhi,ukhti yang sedang mencari kurma untuk santapan berbuka puasa, atau untuk takjil di masjid, kurma khalas bisa menjadi pilihan yang tepat.