Keypad ini berisikan angka saja, sehingga cocok digunakan jika Anda memiliki keyboard yang tidak memiliki fungsi numlock atau numpad. Keypad numerik ini menggunakan sistem wireless, yang didukung dengan USB dongle. Untuk memakai keypad ini, Anda bisa menghubungkan dongle USB ke laptop/PC, lalu masukkan baterai AAA ke dalam keypad.
Catatan : - Produk warnanya akan dikirim secara random tergantung stok yang ada. - Perubahan gambar dapat berubah sewaktu-waktu. - Barang tidak dapat diretur atau dikembalikan tanpa video unboxing saat terima barang. - Membeli berarti sudah kami anggap memahami catatan kami.
Sukses selalu untuk anda serta terima kasih telah berbelanja di toko kami, jika anda puas mohon review produk kami.