1. BAKING POWDER 45gram Saran pemakaian sebanyak 2.5gram untuk 500gram adonan.
2. SODA KUE/BAKING SODA (Pengembang Natrium Bikarbonat) 81gram Saran pemakaian sebanyak 4gram untuk 500gram adonan.
1kg dapat 10-12pcs
Apa perbedaan BAKING POWDER dan SODA KUE (Baking Soda)?
1. Kandungan bahan Soda Kue : 100% zat kimia natrium bikarbonat, Anti Kempal Silikon Dioksida. Baking powder : Natrium bikarbonat, pati jagung, Penstabil Natirum Asam Pirofosfat dan Anti Kempal Silikon Dioksida.
2. Karena berbeda kandungannya, berbeda jenis kue Soda Kue : Adonan kue yang mengandung bahan asam seperti susu, cokelat, yoghurt, atau buttermilk, kue-kue yang mengandung bahan telur juga baiknya pakai soda kue. Cocok utk kue dikukus/panggang. Baking Powder : Adonan kue yang tidak mengandung bahan asam dan kue tanpa telur. Cocok utk kue kering. *Atau sesuai resep kue masing2
3. Daya pengembang pada soda kue lebih kuat ketimbang baking powder