Klorsept 25 Tablet Disinfectan

Kesehatan > Kesehatan Lainnya > Klorsept 25 Tablet Disinfectan
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Klorsept 25 Tablet Disinfectan

Selamat Datang Di toko Kam
.
Klorsept 25 botol isi 300 tab
EXP. 12-2023

Tablet Disinfectant Effervescent (Tablet yang larut dengan sendirinya dalam air), termasuk High level desinfektan , cocok untuk mensterilisasi

- Ruang produksi makanan dan minuman
- Klinik, ruang dokter dan rumah sakit
- Tempat atau peralatan medis seperti ruang operasi, meja operasi, laboratorium
- dan tempat-tempat yang rentan terhadap microorganisme berbahaya.
- Kandang hewan peliharaan

Tablet ini sangat efektif membasmi berbagai macam bakteri, virus, spora, jamur dan biofilm hanya dalam waktu kurang dari 4 menit.

Isi 1 tub = 300 tablet
1 tablet untuk 5 liter air (200 ppm) untuk pel lantai, tembok dan permukaan yang kontak dengan makanan.
1 tablet untuk 1 liter air (1000 ppm) untuk ruang operasi, klinik dan laboratorium

JENIS DAN SPEKTRUM KERJA MIKROORGANISME
Klorsept Effervescent Disinfektan Tablet efektif dalam menghilangkan mikroorganisme seperti:
Virus: Human Immunodeficiency virus (HIV), virus Hepatitis B (HBV), virus Herpes, Poliomyelitis, SARS, coronavirus, Flu Burung, H1N1 (Flu Babi), Norovirus.
Bakteri: Escherichia spp, Campylobacter, spora C. difficile, E. Coli0157, Enterococcus, Leptospira, Listeria, M.R.S.A., Pseudomonas spp, Salmonella, Staphylococcus, Streptococcus.
Mycobacteria: Tuberkulosis.
Jamur: Aspergillus, Candida.
Spora: Spora Clostridium difficile (dalam 4 menit!), Bacillus spp.

Efektif melawan berbagai mikroorganisme.
Solusi aman dan nyaman.
Tidak akan terbakar atau menyengat karena pH-nya.
Tidak menodai atau meninggalkan residu.
Bahan aktif Klorsept Effervescent Disinfektan Tablet juga telah terdaftar di US EPA (Badan Perlindungan Lingkungan Amerika Serikat) dan 100% dapat terurai secara hayati.
Klorsept Effervescent Disinfectant Tablets tetap efektif untuk waktu yang lama karena mengandung kadar klorin 'bebas' dan 'terikat' yang seimbang yang tidak digunakan dalam desinfektan umum lainnya.
.
Terimaksih Sudah Belanja

Gambar produk

Klorsept 25 Tablet Disinfectan
Klorsept 25 Tablet Disinfectan

Các produk yang baru dilihat