KIT Optika digunakan untuk membantu siswa dalam memahami materi-materi tentang Optika, melalui percobaan-percobaan : Perambatan cahaya, Pemantulan cahaya pada cermin datar, Pemantulan cahaya pada cermin datar lipat, Pemantulan cahaya pada cermin cekung, Pemantulan cahaya pada cermin cembung, Pembiasan cahaya, Kaca plan paralel, Pembiasan pada zat cair, Dispersi, Lensa Bikonveks, Lensa Bikonkaf, Lensa gabungan, Pembentukan bayangan oleh lensa positif, Jarak benda, jarak bayangan dan jarak fokus, Lup, Mata, Cacat mata, Mikroskop, Teropong.