Detail Kelas Kursus Materi Dasar Fundamental C# untuk Pemula | Full Update | Pemrograman Ci Sharp
C# sebagai bahasa pemrograman yang cukup mudah dipelajari. Apalagi bagi teman-teman yang sudah belajar java sebelumnya. 70% bahasa C# diambil Java yang sudah dipermudah disempurnakan.
Tujuan pembelajaran kelas ini adalah: - Kelas ini bertujuan untuk membantu kamu memulai belajar pemrograman khususnya C++ - Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: tipe data, variabel, operator, input, ouput - Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: kontrol, seleksi dan perulangan - Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: array, string dan fungsi - Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: error dan debugging
Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini? - Kamu lulusan SMA/SMK/MAN atau sederajat - Kamu lulusan D1, D2, D3, D4, S1 atau sederajat - Kamu yang menginginkan bekerja di bidang IT (Coding) - Kamu yang menginginkan memulai mengenal pemrograman - Kamu yang ingin memulai belajar membuat App, Web atau Game
Specs Hardware / Software: Bisa pakai Smartphone (tidak harus pakai PC/laptop) - Yang punya PC/Laptop, install Visual Studio Code - Spesifikasi PC/Laptop prosesor min. 1,6 GHz dan RAM min. 4 GB