Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Pengembangan Diri & Karir > Keajaiban Otak Kanan - Dr. Shigeo Haruyama
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Keajaiban Otak Kanan - Dr. Shigeo Haruyama

Tahukah Anda bahwa otak memegang peranan yang sangat penting bagi kesehatan kita? Meskipun ilmu kedokteran telah ada sejak dahulu kala, ternyata penjelasan tentang otak sangat terlambat. Karena itu pernyataan "tidak akan berumur panjang apabila tidak menggunakan otak dengan baik" pasti sangat memancing rasa ingin tahu kita. Kepandaian menggunakan otak ternyata sangat berkaitan erat dengan kesehatan dan usia yang panjang.
Hal-hal penting yang perlu Anda ketahui dalam buku ini:
1. Otak kanan memiliki hubungan yang erat dengan bakat seseorang.
2. Anda bisa menggambarkan sesuatu di dalam kepala sebagai bentuk suatu latihan kegiatan apa pun.
3. Otak kanan bisa diaktifkan dengan 4 hal sederhana: berpikir positif, berolahraga, meditasi, dan makan makanan bergizi.
4. Emosi yang negatif menyebabkan sel kanker meningkat 5 kali lipat.
5. Olahraga yang terlalu ekstrem justru mempercepat kematian.
6. Terlalu banyak tidur malah berdampak buruk bagi tubuh.
7. Cara meditasi paling sederhana adalah memikirkan hal-hal yang menyenangkan.
8. Kebanyakan obat hanya meredakan gejala penyakit, bukan menyembuhkan penyakit.
9. Tiga manfaat utama berjalan kaki: membakar lemak, menguatkan otot, dan meditasi.

Jumlah Halaman
232
ISBN
9786020638454

Gambar produk

Keajaiban Otak Kanan - Dr. Shigeo Haruyama
Keajaiban Otak Kanan - Dr. Shigeo Haruyama