Kacang Almond merupakan makanan kering berupa kacang almond yang mengandung lemak tak jenuh tunggal, Vitamin E, dan antioksidan (terletak paling banyak pada kulit ari yang berwarna coklat). Konsumsi Almond secara rutin dapat membantu menurunkan berat badan, kolesterol jahat dan menurunkan resiko terkena penyakit jantung.
Jika Anda memiliki riwayat kolesterol tinggi, makanlah 20-30 kacang almond setiap hari, bukan hanya 4 biji. Selanjutnya, mencegah sakit jantung. Almond mengandung antioksidan yang cukup tinggi, asam lemak tak jenuh, magnesium, dan tembaga.