ISLAM DIGITAL Serial Ke-46 Diskusi Tasawuf Modern Agus Mustofa 267 Halaman ISBN : 978-979-1070-652
"Inilah yang semestinya dilakukan di Zaman Milenial yang sudah berperadapan digital Jangan lagi ada tafsir-tafsir semisal Bumi datar Atau hoax-hoax Islami yang memiriskan hati Yang justru mengundang sinisme dan merendahkan Islam"
ISLAM DIGITAL, untuk Masyarakat Milenial
"Penafsiran atas teks-teks agama - Al Quran, hadits, dan ijtihad ulama - mesti dilakukan melalui metodologi ilmiah yang objektif. Bukan subjektif yang logis, rasional dan empiris Bukan yang dogmatis"
ISLAM DIGITAL, gaya berpikir Generasi Y-Z
Cara berislam anak muda zaman now Yang skeptis dan kritis Yang 'creative & out of the box' Yang bersahabat dan toleran yang global dan milenial