Detail HOTMELT ADHESIVE PU SHEET LEM HOT MELT LEMBARAN 100x139CM
HOTMELT ADHESIVE PU SHEET LEM HOT MELT LEMBARAN 100x139CM
Detail Produk : - Terbuat dari Poliurethane - Terdiri atas 2 bagian, ketika dikelupas warna lem adalah transparan, dan warna release paper coklat (kertas lilin). - Ketebalan 100 micron. - Ukuran 100x139cm - 150-160 derajat dgn suhu 15-20 detik
LEM HOTMELT serbaguna berbentuk lembaran terbuat dari bahan Poliurethane dimana hasil daya rekatnya LEBIH KUAT, Lebih Elastis, dan lebih tahan lama. Disebut hot melt karena lem ini harus dilumerkan dengan cara ditekan dengan suhu panas seperti pada mesin press atau setrika.
Nama Lain lem ini adalah lem emblem patch, lem hasil bordir, lem kain, double hotmelt tape, dan lain nya yang bersifat merekatkan. Bisa juga digunakan untuk merekatkan antar kain (seamless sewing) tanpa jahitan benang, lencana, foil, kulit imitasi, dll.
Secara umum lem ini disebut : lem logo bordir, lem emblem, lem patches, lem kain, double hot tape, dll
CARA PENGAPLIKASIAN :
1. Ambil HOTMELT sheet lembaran sesuai ukuran yang diperlukan dan gunting sesuai dengan kebutuhan. 2. Tempel hotmelt tsb pada Obyek yang akan ditempel, lalu lepaskan release paper coklat (kertas lilin) yang hendak ditempel. 3. Kemudian rekatkan dengan cara di press panas ( dengan mesin Heat-press lebih baik, jika tidak ada pakai setrika dan atur pada suhu yang paling panas dan ditekan agar menempel maksimal). Cara penempelan seperti pemakaian double tape dengan melepaskan release paper. Untuk penggunaan setrika disarankan menggunakan alas atau kain teflon agar obyek tertentu yg tidak tahan panas tidak rusak.