INFO KOMPLAIN: Harap melampirkan video unboxing untuk syarat klaim garansi atau penukaran barang :)
Selain fiturnya yang mumpuni, dari segi desain dan kenyamanan pengguna tentunya dipikirkan di headset ini. Dengan bobot yang ringan, yaitu 311 gram, earcup berbahan Fabric, dan kapasitas baterai yang besar, yaitu 1000 mAH untuk penggunaan 10-15 jam non-stop sehingga Daxa Saturn ST1 cocok untuk penggunaan yang lama tetapi tetap nyaman.
- Ultimate Triple Connection: Wireless 2.4GHz, Bluetooth, AUX 3.5mm - Tersedia dalam 2 warna: Orbit Black dan Orbit White - Driver Speaker dengan diameter besar, yaitu 50mm - Dual Microphone (Built-in dan Gaming) yang dapat dicopot pasang - Kompatibel ke banyak device: 2.4Ghz (PS4, PS5 , Switch, PC/Mac, Smart TV, Android), Bluetooth (Android, iOS, Laptop), 3.5mm (Xbox dan seluruh device dengan port Aux 3.5mm) - Tersedia 8 Mode Double Stripe RGB LED (termasuk LED off) - Control Panel yang mudah diatur di body headset untuk Mute, Volume, Ubah Koneksi, dan LED
SPESIFIKASI Ukuran Produk : 50mm Impedansi : 320±3Ω Frekuensi : 20HZ - 20KHZ Daya Output : ≥ 20mW Daya Maksimal : ≥ 30mW Kapasitas Baterai : 1000mAH Tipe Baterai : Polymer Lithium Battery Waktu Isi Daya : ≥ 3 jam Penggunaan (LED on) : 10 jam Penggunaan (LED off) : 15 jam Jarak Transmisi : 10 meter maksimal Tegangan Kerja : 3.7V Tegangan Isi Daya : DC4.75-5.25/1A Ukuran Mikrofon Tanam : 4.0*1.5mm Sensitivitas Mikrofon Tanam : -32±2dB Ukuran Mikrofon Luar : 6.0*5.0mm Sensitivitas Mikrofon Luar : -40±3dB Indikatif Mikrofon : Omni-directional Titik Mikrofon : 0.05UA Sensitivitas Penerimaan : -80dBM Latensi Rendah : 22ms Tegangan Kerja : 5V±0.25V Titik Kerja : ≥ 90mA Frekuensi : 2.402GHz - 2.480GHz Daya Pemancar : 6 dBm