Kulit bayi masih tergolong sangat sensitif sehingga tidak bisa menggunakan sembarang handuk untuk mengelap bagain tubuh atau wajah. Sebagai solusi Anda dapat menggunakan handuk katun serbaguna ini. Anda dapat menggunakan handuk ini sebagai lap wajah, lap air liur, handuk mandi dan lainnya.
Fitur Bahan Katun Super Halus Menggunakan bahan katun dengan tingkat kehalusan sangat tinggi membuat handuk ini tidak akan melukai kulit bayi. Sangat cocok untuk digunakan pada kulit bayi yang sensitif.
6 Lapisan Kain Handuk ini terdiri atas 6 lapisan kain yang membuatnya sangat lembut dan juga mampu menyerap cairan dengan baik. Sangat cocok untuk kebutuhan sehari-hari mengurus bayi Anda.
Desain Menarik Hadir dengan 5 set handuk dengan warna yang menarik sehingga bayi juga tertarik dan tidak menolak ketika mengaplikasikan handuk kepadanya.
Kelengkapan Produk 5 x Handuk Katun Serbaguna Baby Tower - HB-5