Hanasui Eyebrowtiful Pencil adalah Pensil alis dengan formula tahan lama yang lembut membentuk dan mengisi alis mata dengan sapuan yang cepat dan mudah. Dilengkapi rautan pada penutupnya dan sikat spoolie pada sisi penutup lainnya menciptakan hasil akhir yang rapi dan alami.
Varian shades: Black Brown Light Brown
• Pigmented • Smudgeproof & Sweatproof • Longlasting • Soft & Creamy texture • Intense Color • Natural Finish • Easy to Apply • Easy to Clean • Easy to Blend • Heat Resistant up to 50° • Water Resistant • Newbie Friendly • Paraben Free • Sulfates & Phthalates Free • Precision Applicator • 3 in 1 eye brow (Pencil, Spoolie, Rautan/Sharpener) • Paraben, Phthalates free Tidak mengandung Paraben dan Phthalates yang digunakan dalam plastik
Cara Pakai 1) Gunakan ujung pensil untuk membentuk alis dan sudutnya, kemudian dilanjutkan dengan mengisi bagian dalam alis 2) Baurkan dengan sikat spoolie untuk tampilan yang tegas dan natural
Perhatian Simpan pada suhu ruang dan terhindar dari sinar matahri langsung.Tutup kembali dengan baik setelah digunakan