Detail Flashmart BUBM Dompet Kartu Anti RFID Bahan Kulit - YP-207
Dompet khusus untuk menaruh kartu seperti kartu atm, kartu kredit, kartu belanja, kartu flash dan kartu lainnya serta uang namun tidak dalam jumlah yang banyak. Dilengkapi dengan perlindungan terhadap RFID sehingga isi kartu kredit akan aman dari pencurian. Features Anti RFID Dompet ini melindungi data-data kartu kredit Anda dari pencurian melalui sinyal RFID. Lindungi data kartu Anda sebelum terlambat.
Minimalist Design Dompet penyimpan kartu ini menggunakan desain bergaya minimalis sehingga ada nuansa klasik namun tetap elegan ketika Anda gunakan.
Leather Material Bahan dasar dari dompet ini terbuat dari kulit yang memberi penampilan menarik dan kesan mahal. Bahan kulit ini juga sangat awet dan tidak mudah robek.
Universal Card Size Dompet kartu ini dapat digunakan untuk menaruh banyak jenis kartu seperti kartu ATM, kartu kredit dan lainnya.
Package Contents Barang-barang yang Anda dapat dalam kotak produk: - 1 x Dompet Kartu Bahan Kulit Anti RFID
Spesifikasi BUBM Dompet Kartu Anti RFID Bahan Kulit - YP-207 Material : Leather Dimensi : 8 x 12 x 2 cm Lain-lain : 11 Kantung Kartu