Detail Dried Jasmine Buds Flower Tea / Teh Bunga Melati
"Jasmine green tea adalah teh beraroma bunga dari tanaman melati. Teh ini perpaduan antara teh dan campuran bunga melati sehingga menciptakan aroma dan rasa yang unik. Dalam pembuatannya, bunga melati akan dicampur atau ditempatkan di samping daun teh hijau agar aromanya meresap. Teh melati kaya akan antioksidan polifenol lho Galeries. Antioksidan yang terkandung dalam teh ini dapat melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas. Oleh sebab itu, teh ini sering dikaitkan dengan banyak manfaat baik bagi tubuh.
Teh melati memiliki berbagai macam khasiat: 1. Meningkatkan sistem imun tubuh 2. Mengurangi lemak dalam tubuh 3. Mencegah masalah liver 4. Mencegah pembentukan sel kanker 5. Melancarkan sirkulasi darah 6. Melembabkan kulit 7. Sumber antioksidan 8. Melancarkan pencernaan 9. Meredakan mata merah dan rasa nyeri