Detail Detick OBAT KUTU Kucing dan Anjing Pipet Tetes
Detick OBAT KUTU Kucing dan Anjing Pipet Tetes
Detick OBAT KUTU Kucing dan Anjing Pipet Tetes Untuk hewan berat 0-10kg / 10-20kg Harga merupakan per botol
Detick merupakan obat kutu yang bekerja dengan menghalangi saluran GABA (Gamma Amino Butyric Acid)-gated Chloride dan GluCl (glutamat-gated chloride) pada kutu. Detick mengandung Fipronyl/Fipronil. Fipronil ini adalah insektisida yang menyebabkan gangguan saraf pada serangga seperti yang tertulis diatas. Kemudian serangga akan mengalami kelumpuhan dan pada akhirnya kematian.
Dosis Penggunaan: 0.1ml per kg 1ml= 10kg 2ml=20kg 3ml=30kg Dan Seterusnya...
Cara pemakaian: Sebelum pemakaian Detick, sebaiknya hewan dimandikan terlebih dahulu. Belah bulu hewan pada tengkuk leher menjadi 2 bagian sampai kulit terlihat, dan teteskan obat pada kulit hewan dimulai dari bagian tengkuk leher sedikit demi sedikit pada 3 titik jangan di 1 titik saja (area tetesan obat bisa diturunin agak ke belakang segaris/sejajar dengan ekor hewan tapi jangan melebihin batas setengah badan anjing) di mana hewan peliharaan tidak dapat menjilat obat Detick. Penempatan obat bukan di bulu, melainkan di kulit tengkuk.
NOTE: JANGAN SAMPAI TERJILAT HEWAN PELIHARAAN YA!! UNTUK PEMAKAIAN ULANG BERI JANGKA WAKTU 4 MINGGU/ 1 BULAN DAN TUTUP DETICK MENGGUNAKAN ALUMINIUM, BUKAN PLASTIK / KARET.
Disarankan Kucing atau Anjing yang diberi detick menggunakan E-collar.
KETENTUAN WAJIB VIDEO UNBOXING UNTUK PENGAJUAN KOMPLAIN HARUS MENGGUNAKAN BUBBLE WRAP DAN DUS https://shopee.co.id/product/595811158/13357459069?smtt=0.181289406-1638935406.9
1. Produk divideokan dari AWAL SAMPAI AKHIR TIDAK TERPOTONG. 2. Tunjukan foto label pengiriman dengan jelas. 3. Maksimal komplain 1x24 jam dari pesanan sampai. 4. Kelalaian atau kelupaan tanpa video unboxing/ sudah cek out karena tidak membaca deskripsi bukan kesalahan kami, tidak dapat mengajukan komplain. 5. Diwajibkan beli extra bubble wrap sesuai jumlah yang dibeli. ***contoh: Pembelian 5 item, yang kaleng ada 3, maka silahkan lakukan pembelian 3 bubble wrap untuk dibungkus agar lebih aman.*** 6. Jika tidak membeli extra bubble wrap dan dus maka tidak dapat mengajukan klaim walaupun disertai video unboxing.
Jadikan GRABME SHOP toko favorit kamu dan hewan kesayanganmu ya ^^