Dessa Dental USA Trainer Ortho (include case / box)
tersedia warna : -Biru
Ortho trainer adalah alat untuk merapikan gigi sebagai alternatif pengganti bracket, terutama untuk gigi anak-anak & remaja dengan cara digigitkan,
Ortho trainer bekerja untuk melatih otot-otot jaringan lunak pada mulut agar mempunyai / kebiasaan aktivitas yang benar untuk memperbaiki struktur gigi Ortho trainer saat dipakai oleh pasien akan menyentuh / melatih 3 otot utama pada :
* Bibir * Lidah * Mentales bawah bibir bagian dalam
Ortho Trainer digunakan untuk kasus : 1. Class II : anterior open bite / gigitan depan terbuka, 2. Class II deep bite : gigitan terlalu dalam / gigi RB anterior tertutup gigi RA, 3. Lower anterior crowding : gigi anterior ada yang didalam / tidak rata karena penuh sesak, 4. Class II Div 2 : gingsul / misal gigi I2 RA terletak diatas antara I1 dan C, 5. TMJ : Bagi penderita penyakit TMJ (pada tulang dekat telinga) dan orang yang saat tidur giginya mengerat/bergesekan,
Saran-saran tambahan dan catatan : -Gunakan alat ini selama 1-2 jam setiap hari dan 8 jam di malam hari saat tidur. -Pada minggu pertama pemakaian, gigi akan terasa sakit. Hal ini wajar karena gigi dipaksa untuk bergeser. -Gunakan rutin setiap hari. normalnya baru akan terasa nyaman setelah beberapa minggu pemakaian. -Setiap hari sesudah pemakaian sikatlah alat ini dengan sikat gigi, dapat menggunakan air dingin ataupun hangat, namun jangan menggunakan air panas. Kemudian keringkan