Detail Central Kerajinan Miniatur 1 Set Pagelaran Wayang Kulit
Video perkenalan produk Central Kerajinan Miniatur 1 Set Pagelaran Wayang Kulit. Sumber: Shopee.
Kerajinan tangan Didesain dalam bentuk miniatur pagelaran wayang kulit yang terbuat dari bahan kayu Set miniatur pagelaran wayang kulit ini terdiri dari bingkai berbahan kayu, kelir dari kain warna putih, wayang pandawa lima, punakawan, serta gunungan yang sudah ditata sedemikian rupa Ideal dijadikan sebagai pajangan untuk ditempel pada tembok atau diletakkan di atas meja, bisa juga untuk souvenir atau hadiah Material : Kayu dan kain, Dimensi (P x L x T) : 44 x 3 x 30 cm