Celana ini merupakan celana yang digunakan untuk menjaga kebersihan hewan dan lingkungan ketika masa birahi atau mens datang. Celana ini juga dapat digunakan untuk menutupi popok yang digunakan oleh anjing atau kucing Anda.
Manfaat: - Menjaga kebersihan anjing kucing Anda. - Mencegah supaya mens dari anjing Anda tidak berceceran. - Bisa juga digunakan untuk mencegah agar anjing kucing Anda tidak kencing sembarangan. - Melindungi anjing betina Anda dari anjing jantan.
Keunggulan: - Celana ini nyaman digunakan oleh anjing ataupun kucing Anda. - Tersedia lubang pada bagian ekor. - Bahannya halus sehingga lembut di badan anjing Anda. - Dilengkapi dengan velcro sehingga ukuran masih bisa disesuaikan (adjustable) - Bahan karet pada bagian waist.
Spesifikasi: Material: Polyester + Cotton
Untuk pemesanan silahkan tekan tombol Beli atau Tambah Keranjang.