Praktis dan juga nyaman saat digunakan. Coock untuk hampir semua hp
- Praktis dan aman berpergian tanpa perlu ribet bawa dompet/ tas lagi. Cukup bawa hp kamu aja! Simple banget ya! - Akses apartemen ataupun e-money tinggal tap and go! Ga ribet keluarin dompet lagi. - Lem super kuat. Tinggal tempel di belakang hp. - Dapat dipasang di semua jenis hp - Terdapat 1 slot penyimpanan untuk kartu, uang, kunci, headset, sim card atau barang-barang kecil kamu lainnya. - Bahan terbuat dari Rubber, dapat menyesuaikan ukuran barang sehingga mudah tarik keluar atau memasukkan kartu.