Buku - ISLAM REVOLUSI DAN IDEOLOGI - Prof Dr HAMKA

Merek: GEMA INSANI PRESS | Lihat selengkapnya produk Buku & Majalah dari GEMA INSANI PRESS
Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Agama & Filsafat > Buku - ISLAM REVOLUSI DAN IDEOLOGI - Prof Dr HAMKA
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Buku - ISLAM REVOLUSI DAN IDEOLOGI - Prof Dr HAMKA

Judul : Islam Revolusi dan Ideologi
Penulis : Prof Dr HAMKA

Cover : Softcover
Jml hal : 280 halaman

Agama diturunkan Allah SWT ke dunia dengan perantara nabi-nabi-Nya untuk
menuntun kepada fitrah dan kemerdekaan jiwa manusia. Islam mengajarkan syahadat
bahwa tiada tuhan selain Allah dan Nabi Muhammad adalah utusan-Nya. Bahwa hanya
Allah SWT yang patut disembah dan diberikan penghormatan tertinggi. Begitu jelas
tujuan dan maksud agama, tetapi manusia tetap saja masih ada yang memperbudak
dan diperbudak oleh sesama manusia. Islam hadir memberikan jalan keluar untuk
menegakkan kemerdekaan jiwa manusia yang sejati, termasuk dalam memberikan andil
setiap perjuangan kemerdekaan jiwa manusia bahkan bangsa-bangsa dari segala
penjajahan. Islam hadir tidak hanya sebagai agama, tetapi juga sebagai landasan
berpikir serta way of life manusia dalam menjalani kehidupannya. Dengan jelas
dan mengalir seorang ulama sekaligus sastrawan fenomenal, Buya Hamka,
menjelaskan bagaimana kekuatan agama dan keyakinan pada Allah SWT menjadi
pendorong bagi manusia mendapatkan kemerdekaan jiwa sejati serta menjelaskan
bagaimana islam menjadi way of life manusia dalam menjalani kehidupannya.

Buku Terkait :

-

Gambar produk

Buku - ISLAM REVOLUSI DAN IDEOLOGI - Prof Dr HAMKA
Buku - ISLAM REVOLUSI DAN IDEOLOGI - Prof Dr HAMKA