kelapa jenis ini memiliki keunggulan dengan sifatnya yang genjah, pada umumnya kelapa genjah entok akan mulai berbuah ada usia 3-5 tahunan
Keunggulan lainnya yaitu memiliki ukuran batang yang terbilang mini, Tinggi pohon kelapa genjah entok ini rata-rata berkisar antara 3-4 meteran saja. hal ini tentunya sangat menguntungkan pada saat proses pemanenan.
Asal Bibit : ditumbuhkan dari biji Ukuran bibit Saat dikirim : 40cm-60cm Iklim Tumbuh Optimal : dataran rendah / suhu panas 30-35c Kebutuhan Sinar Matahari : sepanjang hari Tipe Pertumbuhan Tanaman : tumbuh tegak Masa Produktif : berbuah dalam 3 – 5 tahun