Detail Bibit Tanaman Buah Srikaya Merah/Srikaya Merah Langka
Tanaman buah srikaya merah merupakan merupakan hasil perkawinan antara srikaya lokal dan srikaya Asal Australia. Dilihat dari segi karakteriktiknya, pohon srikaya merah nyaris sama dengan jenis pohon srikaya pada umumnya. hanya saja, yang membedakannya adalah buah yang dihasilkan berwarna merah keunguan yang sangat cantik, berbeda dengan srikaya lokal yang berwarna hijau. Dalam hal budidaya srikaya merah, perawatan tanaman srikaya merah ini tergolong mudah dan hampir sama dengan perawatan bibit srikaya hijau. Untuk menghasilkan pohon srikaya yang sehat dan buah berkualitas, tanaman srikaya ini memerlukan sinar matahari langsung. Selain itu, diperlukan perawatan seperti penyiraman, pemupukan, pemangkasan. Keunggulan lain dari buah srikaya merah ini adalah memiliki aroma yang jauh lebih harum jika dibandingkan dengan aroma buah srikaya hijau. Selain itu, buah srikaya merah ini juga memiliki rasa yang lebih manis dibanding dengan srikaya lokal. Warna merah yang melekat pada buahnya pastinya akan menjadi daya tarik tersendiri dari buah srikaya merah ini. INFO DETAIL BIBIT :
Nama : Srikaya Merah Nama Ilmiah : Annona squamosa Asal Bibit : Hasil Okulasi Ukuran Tanaman Saat Ini : 50 cm 70 cm Recomendasi dataran :dataran rendah tingggi kondisi tempat tumbuh optimal : iklim panas / suhu 30-35 derajat . kebutuhan matahari : full sun ( penynaran sepanjang hari Waktu Berbuah : Kira -kira 2-3 tahun