Bunga rosella merupakan jenis bunga yang berasal dari benua Afrika dengan nama latin Hibiscus sabdrariffah. Bunga dan daun rosella biasa diolah menjadi teh herbal yang memiliki segudang manfaat bagi kesehatan. Bunga jenis ini memiliki ciri khas warna merah yang pekat serta rasa asam di bagian kelopak bunganya.
Perhatian :
1. Info Budidaya : Tumbuh baik di media organik, tanaman butuh pencahayaan penuh atau sebagian, perode kecambah 3-4 Hari, periode berbunga 2.5-3 bulan setelah tanam dan siram tanaman secukupnya (jangan sampai kering)