************** Harga Per Butir / Per Biji **************
Lobelia Cascade adalah salah satu tanaman hias yang berbunga lebat. Sanggup tumbuh setinggi 45 cm, sangat cocok jika ditanam pada keranjang gantung karena memiliki sifat merambat. Tumbuh subur dengan berbagai macam warna bunga mulai dari warna putih, biru cambridge, burgundy, vioet, lilac dan juga bicolor (2 warna dalam 1 bunga).
Nama umum: Lobelia Cascade Mixed Nama ilmiah: Lobelia erinus