Bawang putih kating merupakan bawang putih impor yang berasal dari Tiongkok. Bawang putih kating memiliki ciri yaitu ukuran kerompolnya yang kecil, namun siungnya besar-besar. Bagian dagingnya cenderung padat dan basah, sedangkan kulit luarnya putih bersih seperti kertas.
bawang putih kating lebih sering digunakan untuk memasak karena lebih wangi .