Utuy Tatang Sontani, Awal dan Mira, Naskah Teater, Jakarta, Balai Pustaka, 2011, xiv+58 hlm, 25.000 . . Awal dan Mira menjadi salah satu Naskah Realis yang cukup kuat dari Utuy. Naskah ini terus dibaca dan dipentaskan sepanjang tahun. Utuy membidik kehidupan kaum kecil sebagai bentuk kritik sosialnya.