Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi

Komputer & Aksesoris > Software > Software Lainnya > Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi

Aplikasi ini dibuat dengan tujuan agar pasien yang terdaftar di sistem dapat mengirimkan pengaduan dari layanan yang diberikan oleh rumah sakit. semua data layanan yang masuk dapat langsung tampil ke admin dan petugas.

* Admin pada aplikasi ini bisa sebagai kepala rumah sakit dan petugas bisa dari admin rumah sakit yang mengurus data.

* Dengan adanya aplikasi pengaduan layanan rumah sakit ini bisa mempermudah pihak pimpinan rumah sakit untuk mengetahui tentang layanan yang diberikan kepada pasien. Karena pasien bisa langsung mengisi pengaduan berupa keluhan atau kritik dan saran kepada pihak rumah sakit secara online.

Aplikasi ini ditujukan untuk anda yang ingin belajar membuat aplikasi pengaduan layanan berbasis web. karena anda bisa menjadikan source code aplikasi ini sebagai bahan referensi dalam mendesain dan membangun aplikasi pengaduan layanan rumah sakit atau layanan lainnya.

Dan berikut ini adalah beberapa fitur yang ada dalam aplikasi ini.

1. Fitur Aplikasi Pengaduan Layanan Rumah Sakit Online

Ada beberapa fitur unggulan pada aplikasi ini yang bisa anda jadikan sebagai bahan referensi dalam membangun aplikasi, diantaranya adalah :

* Multi user level (super admin & petugas).
* Pesan notifikasi jika login gagal.
* Menggunakan Text Editor CKEditor pada halaman tulis artikel.
* Cetak laporan ke pdf.
* Print laporan.
* Validasi ID Pasien (ID Pasien sudah pernah digunakan atau belum).
* Ajax (Menampilkan data pasien dengan mengetikkan ID Pasien, maka data langsung tampil tanpa reload). Sistem konfirmasi status.

2. Aplikasi ini memiliki 2 hak akses, yaitu Super Admin dan Petugas. masing-masing hak akses tersebut memiliki tugas yang berbeda-beda.

A. Hak Akses Super Admin

Berikut adalah beberapa fitur yang bisa diakses oleh admin.
* Login.
* Ringkasan jumlah data tampil pada halaman dashboard admin.
* ringkasan jumlah data yang tampil berupa jumlah pasien, jumlah pengaduan, jumlah petugas dan jumlah pengaduan yang sudah di konfirmasi maupun belum dikonfirmasi.
* Tampil 10 pengaduan terbaru pada halaman dashboard admin.
* Admin bisa menulis, mengedit dan menghapus artikel.
* Admin bisa menambah, mengedit dan menghapus kategori artikel.
* Admin bisa menambahkan, mengedit dan menghapus data petugas.
* Admin bisa melihat data pasien.
* Admin bisa melihat data pengaduan dari pasien lengkap dengan status pengaduan.
* Admin bisa mengganti password akunnya.
* Logout.

B. Hak Akses Petugas

Berikut ini adalah beberapa fitur yang ada pada hak akses petugas.
* Login
* Ganti Password
* Ringkasan jumlah data pasien, jumlah pengaduan, jumlah petugas tampil pada halaman dashboard petugas. sama seperti super admin.
* Tambah pasien baru.
* Edit pasien.
* Hapus pasien.
* Cetak data pasien ke PDF.
* Print data pasien.
* Melihat data petugas.
* Melihat data pengaduan yang masuk.
* Mengubah status pengaduan.
* ada 2 status pengaduan, yaitu menunggu konfirmasi dan diterima & selesai.
* Menghapus pengaduan.
*Cetak data pengaduan ke PDF.
Print data pengaduan.

Gambar produk

Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi
Aplikasi Web Sistem Pengaduan Layanan Rumah Sakit Dengan PHP dan MySQLi

Các produk yang baru dilihat