Detail Antena PX DIGITAL UHF Indoor & Outdoor DA 5200
DA-5200 adalah sebuah antena desain khusus untuk menerima sinyal digital terrestrial broadcasting. Dengan menggunakan teknologi dan sirkuit tingkat kebisingan rendah, akan memberikan daya terima sinyal yang baik. Dan desain yang menarik dan model yang bergaya,dimana akan bekerja sangat baik dengan STB (Set Top Box) Digital Anda.<br/><br/>Dengan model yang Anti Air dan tahan terhadap Sinar UV, Antena seri DA-5200 dapat dipasang pada dinding, jendela dan dengan disediakannya aksesoris kunci pada tiang, Anda dapat memasang DA-5200 pada tiang kayu atau tiang besi. Dengan mekanisme tiang antena multi arah, Anda dapat mengatur ke arah mana saja untuk mendapatkan sinyal yang terbaik.<br/><br/><br/>- Antena TV Digital Indoor / Outdoor PX DA-5200<br/>- Pemasangan sangat sederhana, mudah atau praktis<br/>- Tahan air dan sinar UV serta penerimaan sinyal sangat bagus<br/>- Mampu mengurangi kebisingan / noise<br/>- Support DVBT2 atau non DVBT2<br/>- UHF 470~870MHz<br/>- VHF 47~230MHz<br/>- Meningkatkan sinyal 203dB<br/>- Teknologi amplifier kebisingan rendah<br/>- Pengaturan Arah yang luas<br/>- Anti air dan tahan sinar UV and anti-UV housing<br/>- Bisa digunakan baik untuk menangkap siaran analog maupun siaran digital dengan menggunakan set top box <br/><br/>- Isi dalam box: main unit, 3 meter antena kabel, power inserter dan adaptor,dudukan antena yang fleksibel ke segala arah, cable scrap untuk pengikat dudukan, stand, manual book <br/><br/>PENTING!!!<br/><br/>*Hasil gambar pada tv anda tetap bergantung pada ketersediaan jaringan siaran digital maupun cakupan dari pemancar di wilayah anda, dan hal tersebut bukan merupakan tanggung jawab kami selaku penjual,<br/><br/>** untuk mendapatkan siaran digital tetap harus menggunakan set top box maupun tv yang sudah support untuk dvb t2