Detail Ambu Bag Silicon Manual Resucitator Set MPM / Alat Bantu Nafas
Ambubag merupakan salah satu alat resusitasi pernapasan yang digunakan secara manual sebagai alat bantu pernapasan CPR. Ambubag resusitasi ini terbuat dari bahan plastik silikon yang bisa digunakan berualang. Cocok digunakan di rumah sakit, klinik, praktek dr ,dll
Spesifkasi : - AKD 20403900264 - Nama : manual resuscitator silicone MPM - Bahan : Silicone - Pengguna : Dewasa - Merek : MPM/ gea
Kelengkapan manual resuscitator: - Pompa ambu bag silicone - Masker ambu bag dewasa - Selang oksigen - Kantong Receiver - Buku manual ( manual Book )
Barang ready, silahkan diorder ya kak Happy Shopping !!