Detail Alarm Panastar / Pengaman Motor Alarm Panastar / Panastar
Kelengkapan Alarm Panastar : - 1 unit Main Module - 2 unit remote control - 1 unit buzzer/sirine - Kabel dan soket - Buku Manual Pemasangan
Keistimewaan Alarm Motor Panastar :
ANTI RAMPAS Dapat mematikan mesin dari jauh (50 sd 100 meter) Fungsi ini bermanfaat apabila terjadi perampasan kendaraan di jalan raya. Anda tidak perlu melawan, tinggal tekan tombol Lock di remote, mesin akan mati dan sirine akan berbunyi dan tidak bisa dihidupkan lagi sebelum menekan tombol Unlock atau buka kunci di remote.