Detail Aku Meps dan Bebs - RedaGaudiamo
“Aku panggil emakku Meps, dan bapakku Beps.
Kenapa? Hihihi, aku nggak tahu. Tahu-tahu aku sudah panggil mereka begitu.
Meps rambutnya pendek banget.
Kata Beps, setiap minggu Meps mesti cukur.
Kalau tidak, kesaktiannya hilang.
Apa kesaktian Meps? Nanti aku ceritakan!
Gambar produk
Aku Meps dan Bebs - RedaGaudiamo