Filter Udara (Air Filter) memberikan berbagai manfaat sbb: - menyaring udara yang akan diisap ke ruang bakar - menyaring partikel debu dan kotoran agar tidak tersedot ke ruang mesin.
Bila filter udara tidak berfungsi dengan baik, maka bisa saja membuat mesin jebol.
Jika filter udara kotor, pori-pori akan menyempit, sehingga bisa mengakibatkan tenaga mesin menurun serta efisiensi BBM berkurang