Buku & Alat Tulis > Buku Non-Fiksi > Agama & Filsafat > Agama dan Kebudayaan - Dian Andriasari (ed.)
  • Pengiriman Ekspres
  • Barang yang diperiksa
  • Bayar di tempat berlaku
  • Kualitas, Prestise
  • Pengembalian produk
  • Dukung pembuatan faktur

Detail Agama dan Kebudayaan - Dian Andriasari (ed.)

Penerbit: Odise x Caliber
Tebal: Xxiv + 136 hlm; 13 x 19 cm
Harga: 65.000
ISBN: 978-623-96332-4-0

Agama dan budaya memiliki pengaruh kuat dalam konstruksi gender dan identitas di ruang privat maupun publik. Ragam tafsir atas keduanya sering kali mereproduksi kekerasan dan melanggengkan penindasan bagi liyan, alih-alih menciptakan keadilan sosial. Kumpulan tulisan dalam buku ini adalah sebuah upaya menjelaskan persoalan, memperjuangkan kesetaraan, dan memberikan arah perubahan baru atas pembacaan teks-teks di atas. Para penulis membahas isu yang kerap kali dianggap tabu ini dalam bahasa yang lugas dan berangkat dari keseharian. Selamat membaca!

Buku ini merupakan hasil dari proyek penulisan “Narasi Perempuan dan Interseksionalitas” yang bertujuan untuk mendokumentasikan pengalaman perempuan yang bersinggungan dengan isu-isu lain yang terbagi menjadi empat tema, yaitu: 1) Cinta, Perempuan, Hasrat, dan Seksualitas, 2) Agama dan Budaya, 3) Hukum, Politik, dan Ekonomi, serta 4) Pembangunan dan Lingkungan. Kumpulan tulisan ini merupakan hasil seleksi dari para penulis yang terlibat secara sukarela dari berbagai latar belakang di Indonesia. Proyek ini didukung oleh Imparsial (The Indonesian Human Rights Monitor), Pusat Studi Lokahita, dan Wahib Institute.

Gambar produk

Agama dan Kebudayaan  - Dian Andriasari (ed.)
Agama dan Kebudayaan - Dian Andriasari (ed.)