Detail 10 Seeds - Penstemon Palmers Biji Bunga - SR0207
Setiap pembelian, akan disertakan lembar petunjuk cara menanam dalam paket.
Kemasan repack dengan packingan sesuai pada foto detail (ziplock kecil isi benih + ziplock besar kemasan luar dengan label). Tanggal exp dicantumkan pada kemasan.
Penstemon Palmers membawa aroma harum yang menarik kupu-kupu serta lebah. Dengan bentuk bunga yang anggun, cocok untuk hamparan bunga.
Produsen: PlantaSeed Umur Berbunga: 120-130 HST Lama Berkecambah: 10-14 HSS Daya Kecambah: 90% Kemurnian: 95% Isi Benih Perkemasan: 10 Butir Ket: Repack
*) Ketahanan penyakit, umur panen, bobot dan potensi hasil tergantung pada lingkungan dan perlakuan budidayanya.